100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part4

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part4

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part4 SMA/MA Kurikulum 2013 dan Merdeka (IKM) - Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil mata pelajaran Prakarya dan KWU bagian keempat, merupakan lanjutan 100+soal PAS kwu kelas 10 semester gasal sebelumnya (soal nomor 41-60).



Sebagaimana admin sampaikan sebelumnya, bahwasanya 100 soal prakarya ini, berisikan materi mulai dari bab 1 sampai bab 4, diantaranya: soal prakarya tentang kerajinan dengan inspirasi budaya lokal, soal prakarya tentang wirausaha produk teknologi transportasi dan logistik, lalu soal wirausaha produk budidaya tanaman pangan sampai dengan soal kwu mengenai wirausaha produk pengolahan makanan awetan dari bahan nabati

Berikut di bawah ini, lanjutan 100+ soal UAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta kunci jawaban dilengkapi pembahasan dengan pertanyaan dimulai dari nomor 61.





61. Hasil dari bahan pangan hewani yang diambil dengan cara pemotongan tubuh ternak adalah….

a. susu

b. telur

c. daging

d. sosis

e. ikan

Jawaban: c

Pembahasan: Daging merupakan produk yang diperoleh dari hasil pemotongan ternak. Biasanya hewan yang diambil dagingnya adalah unggas dan mamalia.



62. Evaluasi eksternal biasanya dilakukan oleh….

a. konsumen

b. produsen

c. distributor

d. pihak pembuat makanan olahan

e. sasaran pasar yang dibidik

Jawaban: a

Pembahasan: evaluasi ini adalah evaluasi yang dilakukan oleh pangsa pasar. Ketika melempar produk ke pasar, maka konsumen yang akan menilainya. Konsumen sekarang sudash lebih kritis, mereka mampu melihat dan menilai dengan jeli produk yang kualitasnya tinggi, layak konsumsi dan baik untuk kesehatan. Produk yang bermutulah yang akan laku di pasaran.



63. Berikut cara pemasaran tidak langsung terhadap produk makanan hasil awetan dari bahan nabati kecuali….

a. melalui pemasangan iklan di koran atau majalah

b. melalui brosur dan pamflet

c. melalui promosi pada media sosial

d. melakukan penjualan langsung di outlet atau gerai

e. bekerja sama dengan toko atau swalayan untuk memasarkan produk

Jawaban: d

Pembahasan: promosi secara tidak langsung itu sangat penting melalui media-media sosial yang ada, melalui brosur, dan pamflet, juga melalui pemasangan iklan di koran. Promosi tidak langsung ini sangat penting apalagi promosi melalui media sosial, karena media sosial dapat menjangkau berbagai belahan bumi manapun dalam sekali akses.



64. Pada tahapan persiapan setelah papaya dikupas dan dicuci bersih tahap selanjutnya adalah….

a. direndam dalam larutan kapur sirih

b. diiris tipis-tipis

c. didiamkan selama dua jam

d. dimasukkan pada larutan air gula

e. dijemur 3 hingga 4 hari di bawah sinar matahari

Jawaban: b

Pembahasan: tahapan persiapan pembuatan manisan adalah sebagai berikut.

a. Ambil dua buah pepaya yang telah Anda siapkan. Kupaslah hingga bersih, buang bijinya dan belahlah menjadi dua bagian

b. Setelah dicuci hingga bersih, irislah pepaya tersebut tipis-tipis, atau dapat Anda iris sesuai dengan keinginan Anda.

c. Buatlah larutan air dengan kapur sirih. Masukkan pepaya yang telah diris tipis tadi ke dalam air larutan kapur sirih.

d. Diamkan selama 2 jama agar pepaya mengeras dan tidak rusak saat proses pembuatan manisan berlangsung.



65. Berikut ini adalah hasil pengolahan produk nabati, kecuali…

a. VCO

b. cokelat batangan

c. minyak kelapa

d. kornet

e. tepung terigu

Jawaban: d

Pembahasan: produk lain sebagai hasil dari pengolahan tumbuhan, misalnya minyak kelapa sawit, kelapa, cokelat, jambu mete, terigu, dan lainnya.



66. Keawetan tingkat penyimpanan makanan ditentukan oleh faktor berikut, kecuali….

a. kelembapan udara

b. oksigen

c. cara pemasakan

d. kadar air

e. sinar matahari

Jawaban: c



67. Cara yang dapat digunakan untuk mengawetkan pepaya adalah….

a. penggaraman dan bahan kimia

b. menggunakan kluwak dan penggulaan

c. penggulaan dan penjemuran

d. penjemuran dan bawang putih

e. bahan kimia dan cuka

Jawaban: c

Pembahasan: manisan adalah salah satu teknik pengolahan untuk melakukan pengawetan makanan secara alami. Pengawetan dengan manisan ini akan mengubah rasa buah menjadi manis, proses ini dilakukan dengan cara perendaman dengan gula. Setelah itu dilakukan penjemuran 3 hingga 4 hari di bawah sinar matahari secara langsung.



Baca juga:

- 40 contoh soal USP Prakarya kelas 12 Beserta kunci jawabannya

- Contoh Soal UAS Prakarya Kelas 11 Semester 1 K13 Beserta Jawaban

- 50 Contoh Soal UAS/PAS Prakarya&KWU kelas 12 Semester 1 Kurikukulum 2013 Beserta Jawaban

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 tentang Wirausaha Kerajinan dan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 Tentang Wirausaha Produk Rekayasa Bidang Sistem Teknik

- soal KWU kelas 11 semester 1 tentang Wirausaha kerajinan dan bahan limbah berbentuk bangun datar






68. Jika kita membidik pasar menengah ke atas kita dapat menjual manisan pepaya di….

a. warung

b. pasar

c. sosial media

d. swalayan

e. kantin sekolah

Jawaban: d

Pembahasan: jika Anda membidik kelas menengah ke bawah Anda dapat menjualnya di pasar atau di warung-warung kecil di sekitar rumah Anda. Namun, jika Anda membidik kalangan menengah atas maka Anda bisa menitipkannya di swalayan. Tentunya, dengan cara pengemasan yang lebih menarik dari sekedar kemasan dengan menggunakan plastik saja.



69. Bahan makanan yang mengandung vitamin dari protein tidak cocok diawetkan dengan cara….

a. pendinginan

b. dengan bahan alami

c. pemanasan

d. pengalengan

e. pengeringan

Jawaban: c

Pembahasan: teknik pemanasan dilakukan untuk bahan padat, tetapi tidak efektif untuk bahan yang mengandung gugus fungsional, seperti vitamin dan protein karena dapat menyebabkan kerusakan atau degradasi.



70. Garam dapur dapat mengawetkan makanan karena memiliki sifat….

a. memiliki zat yang mencegah sayuran atau buah-buahan berubah warna menjadi cokelat

b. memiliki rasa yang khas dan dapat mematikan mikroorganisme

c. memiliki rasa yang asin

d. garam yang mampu melakukan penyerapan air

e. mudah dikombinasikan dengan jenis bahan pengawet yang lain

Jawaban: d

Pembahasan: garam dapat dimanfaatkan untuk melakukan pengawetan makanan karena sifat garam yang mampu melakukan penyerapan air pada suatu bahan pangan (higroskopis). Dengan demikian, garam dapat menyebabkan sel-sel mikroorganisme mati karena kekurangan air. Cara melakukan pengawetan makanan dengan garam ini disebut dengan teknik penggaraman.



71. Jenis pengawet alami makanan yang memiliki sifat dapat memberikan rasa asam terhadap makanan adalah….

a. garam

b. kluwak

c. cuka

d. gula Jawa

e. bawang putih

Jawaban: c

Pembahasan: cuka juga meiliki peranan untuk mengawetkan makanan. Jeli, acar, dan kimchi adalah beberapa jenis makana yang diawetkan dengan cuka. Jika cuka digunakan terlalu banyak akan menyebabkan makan akan terlalu asam. Cuka juga memiliki fungsi untuk mencetah sayuran atau buah-buahan berubah warna menjadi cokelat, sehingga warna asli dan alami dari sayur dan buah-buahan yang diawetkan akan lebih tahan lama.



72. Kegiatan alam pembudidayaan yang dilakukan pada akhir pada periode tanam adalah….

a. penanaman

b. pemupukan

c. pengolahan tanah

d. pemanenan

e. penyulaman

Jawaban: d

Pembahasan: panen merupakan pemetikan hasil dari pembudidayaan tanaman. Panen biasanya dilakukan pada akhir pada periode tanam. Di luar negeri telah banyak dikembangkan panen dengan menggunakan mesin.



73. Tahapan paling awal yang harus dilakukan sebelum melakukan pembudidayaan tanaman jagung adalah….

a. pembibitan

b. pengolahan tanah

c. penanaman

d. pemeliharaan

e. penyiraman

Jawaban: a

Pembahasan: setelah kita menentukan tanaman apa yang akan kita tanam, maka langkah selanjutnya adalah melakukan pembibitan dari tanaman yang kita maksudkan. Pembibitan tahapan awal untuk mempersiapkan tanaman kecil untuk dibudidayakan pada tahap selanjutnya.




Baca juga:

- soal kwu kelas 11 semester 1 tentang pengolahan dan kewirausahaan makanan asli khas daerah (orisinil)

- soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Kerajinan untuk Pasar Lokal

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Wirausaha Jasa Profesi dan Profesionalisme

- Soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Budi Daya Unggas Petelur

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Usaha Pengolahan Makanan Khas Daerah





74. Berikut ciri dari varietas unggul tanaman, kecuali….

a. tahan hama

b. tidak tercemar kotoran

c. daya tumbuh besar

d. murni

e. tidak berpenyakit

Jawaban: a

Pembahasan: benih atau bibit unggul juga harus berasal dari varietas unggul. Varietas unggul tanaman memiliki daya tumbuh besar, murni, tidak mengandung kotoran, tidak tercemar hama dan penyakit.



75. Proses yang dilakukan agar kerak dalam tanah dapat teraduk adalah….

a. pembibitan

b. pengolahan tanah

c. penanaman

d. pemeliharaan

e. penyiraman

Jawaban: b

Pembahasan: penanaman dapat dilakukan dengan penyemaian atau tanpa penyemaian. Jarak tanam tiap benih atau bibit perlu diperhatikan agar tanaman memperoleh ruang tumbuh yang seragam dan mudah disiangi.



76. Tahap paling awal dalam budi daya tanaman pangan adalah…

a. pengolahan tanah

b. penanaman bibit tanaman

c. pemeliharaan tanaman dari hama

d. penyiapan bibit tanaman

e. pemeliharaan tanaman prapanen

Jawaban: d

Pembahasan: pembibitan tahapan awal untuk mempersiapkan tanaman kecil untuk dibudidayakan pada tahap selanjutnya. Benih tidak sama dengan bibit, kedua hal ini memiliki perbedaan. Jika benih masih berbentuk biji, maka bibit sudah berbentuk tanaman yang masih kecil, benih harus mempunyai kualitas tinggi, baik mutu genetik, fisik, maupun fisiologinya.



77. Jenis pemeliharaan tanaman berfungsi untuk memberikan unsur-unsur hara yang dibutuhkan tanaman yang kurang dari tanah tanah disebut….

a. penyiraman

b. pemupukan

c. penyiangan

d. penyulaman

e. pengendalian hama

Jawaban: b

Pembahasan: pemupukan memiliki tujuan untuk membuat tanah menjadi subur. Pupuk berfungsi untuk memberikan unsur-unsur hara yang dibutuhkan oleh tanaman, tetapi ketersediannya kurang dari dalam tanah. Pemupukan harus dilakukan secara teratur agar akan menghasilkan tanah yang subur. Pemupukan juga harus sesuai dengan dosis, apabila terlalu banyak akan membuat tanah menjadi padat sehingga tanaman menjadi layu dan pada akhirnya dapat menimbulkan tanaman layu dan mati.



78. Berikut ini yang termasuk dalam tanaman umbi-umbian adalah….

a. ubi jalar dan singkong

b. kacang hijau dan ketang

c. gandunm dan beras

d. gandum dan ubi jalar

e. sukun dan sagu

Jawaban: a

Pembahasan: tanaman umbi-umbian adalah tanaman yang menghasilkan umbi batang dan umbi akar sebagai produk dari hasil budi daya tanaman. Contoh tanaman umbi adalah singkong dan ubi jalar.



79. Berikut ciri-ciri dari tumbuhan padi, kecuali….

a. memiliki bunga yang tumbuh dari buku yang terakhir

b. memiliki batang memanjang yang berbuku dan berongga

c. batang tunggal dan terdiri atas buku dan ruas

d. memiliki dua bunga jantan dan betina

e. berkembang biak dengan menggunakan biji

Jawaban: c

Pembahasan: padi memiliki batang memanjang yang berbuku dan berongga. Daun serta anakannya tumbuh ada yang dari buku dan ada yang dari batang. Bunga padi akan muncul dari buku yang terakhir. Pad memiliki akanar serabut. Bulir padi akan tumbuh pada malai yang muncul dari anakan. Ada beberapa macam jenis budi daya padi misalnya padi sawah, padi gogo, padi rawa. Tanaman padi berkembang biak dengan menggunakan biji.



80. Kacang tanah cocok ditanam pada….

a. lahan basah yang memiliki ketinggia di atas 1.500 m di atas permukaan laut

b. lahan kering dan lahan sawah setelah panen

c. lahan sampingan di sela-sela tanaman padi

d. lahan tumpang sari di atas tanaman yang lain

e. tanaman utama pada lahan basah yang lembap

Jawaban: b

Pembahasan: kacang tanah dapat ditanam pada lahan kering dan lahan sawah setelah panen. Kacang tanah dapat dikembangbiakkan melalui bijinya. Kacang tanah memilki batang yang bercabang.



100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part3

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part3

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part3 untuk siswa SMA/MA K13 dan Kurikulum Merdeka - Postingan ketiga soal ujian akhir semester ganjil mata pelajaran prakarya dan kewirausahaan (kwu) ini, merupakan lanjutan 100 soal UAS prakaya kelas xi semester 1 dan jawaban sebelumnya (soal nomor 21-40). 



Sebagaimana admin sampaikan sebelumnya, bahwasanya 100 soal prakarya ini, berisikan materi mulai dari bab 1 sampai bab terakhir, diantaranya: soal prakarya tentang kerajinan dengan inspirasi budaya lokal, soal prakarya tentang wirausaha produk teknologi transportasi dan logistik, lalu soal wirausaha produk budidaya tanaman pangan sampai dengan soal kwu mengenai wirausaha produk pengolahan makanan awetan dari bahan nabati

Berikut di bawah ini, lanjutan 100+ soal UAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta kunci jawaban dilengkapi pembahasan dengan pertanyaan dimulai dari nomor 41.




41. Tikar pandan yang pada zaman dahulu sering dipakai orang untuk membuat….

a. anyaman

b. pahat

c. menjahit

d. menenun

e. tempa

Jawaban: a

Pembahasan: anyaman banyak kita jumpai, baik berupa benda pakai maupun benda hias. Anyaman dibuat dari bahan alami dan bahan sintetis.



42. Berikut warisan kebudayaan Indonesia yang diturunkan secara lisan, kecuali….

a. mitos

b. legenda

c. cerita rakyat

d. pantun

e. tarian adat

Jawaban: e



43. Tahap yang paling penting dalam melakukan pemasaran produk kerajinan adalah….

a. menjalin kerja sama dengan pelaku usaha lain

b. melakukan promosi dengan media-media

c. menawarkan barang secara langsung

d. menentukan sasaran pemasaran dari produk kita

e. menentukan harga pokok yang tidak terlalu mahal

Jawaban: d

Pembahasan: tahap yang paling penting adalah menentukan sasaran dari pemasaran produk kerajinan Anda. Karena hal ini akan menentukan cara promosi yang digunakan agar efisien dan efektif.



44. Kegiatan quality control pada pembuatan karya teknologi rekayasa merupakan bagian dari kegiatan….

a. perencanaan

b. pelaksanaan

c. penghitungan HPP

d. evaluasi

e. pemasaran

Jawaban: d



45. Pulau yang masih banyak memanfaatkan alat transportasi air adalah….

a. Sumatra

b. Jawa

c. Bali

d. Kalimantan

e. Maluku

Jawaban: d




46. Besarnya keuntungan yang diambil dari produsen adalah 30% dari….

a. pembelian bahan baku

b. biaya lain-lain

c. keseluruhan biaya produksi

d. biaya promosi

e. biaya tenaga kerja

Jawaban: c

Pembahasan: pada umumnya besar keuntungan yang diambil oleh produsen dari barang yang diproduksi adalah sebesar 30%. Angka 30% ini diambil dari keseluruhan biaya yang digunakan untuk memproduksi suatu barang.



47. Berikut cara melakukan penawaran tidak langsung dengan memanfaatkan media….

a. koran

b. televisi

c. media sosial

d. brosur

e. toko

Jawaban: e



48. Setelah dicangkuli, lahan pembudidayaan jagung harus dibiarkan selama…hari

a. tiga

b. empat

c. lima

d. enam

e. tujuh


Jawaban: e
Pembahasan: olah tanah dengan cara mencangkulinya untuk menghasilkan tanah yang gembur. Setelah itu biarkan tanah yang telah gembur tersebut selama satu minggu agar terkena angin.




Baca juga:

- Contoh Soal UAS Prakarya Kelas 11 Semester 1 K13 Beserta Jawaban

- 50 Contoh Soal UAS/PAS Prakarya&KWU kelas 12 Semester 1 Kurikukulum 2013 Beserta Jawaban

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 tentang Wirausaha Kerajinan dan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 Tentang Wirausaha Produk Rekayasa Bidang Sistem Teknik

- soal KWU kelas 11 semester 1 tentang Wirausaha kerajinan dan bahan limbah berbentuk bangun datar





49. Setelah melakukan pengolahan tanah pada lahan yang akan ditanami jagung, maka langkah selanjutnya adalah….

a. melakukan penyiangan

b. melakukan penanaman

c. melakukan pemupukan

d. membuat drainase

e. membuat lubang penanaman

Jawaban: b

Pembahasan: setelah melakukan pengolahan tanah pada lahan yang akan ditanami jagung maka langkah selanjutnya adalah melakukan penanaman jagung. Sebelum dilakukan penanaman, benih jagung direndam terlebih dahuu di dalam air selama kurang lebih 6 jam. Kemudian jika benih telah siap mulailah untuk melakukan tahap budidaya.



50. Lahan budi daya jagung memerlukan kapur dolmit jika kadar keasaman tanahnya kurang dari…

a. 2

b. 3

c. 4

d. 5

e. 6

Jawaban: d

Pembahasan: jika kadar keasaman tanah pada lahan budi daya jagung terlalu tinggi dengan pH kurang dari 5, maka tambahkanlah kapur dolimit menggunakan dosis 1 ton untuk 2 hektar lahan.



51. Zat kimia yang berguna untuk mengendalikan serangan organisme pengganggu tanaman yaitu….

a. pupuk

b. air

c. pestisida

d. nutrisi

e. vitamin tanaman

Jawaban: c

Pembahasan: Pestisida berguna untuk mengendalikan serangan organisme pengganggu tanaman (OPT). Pestisida dapat berupa pestisida alami dan buatan.



52. Alat yang digunakan untuk pengolahan tanah, kecuali….

a. cangkul

b. garu

c. kored

d. sekop

e. cetok

Jawaban: c

Pembahasan: alat yang digunakan dalam kegiatan budi daya tanaman sayuran terdiri atas alat pengolahan tanah (cangkul, gapu, dan sekop), alat pemeliharaan tanaman (gembor, kored dan sprayer)



53. Aktivitas pemeliharaan tanaman yang perlu dilakukan agar tanaman yang tumbuh tidak terganggu dengan tanaman liar, yaitu….

a. penyiraman

b. pemupukan

c. penyiangan

d. pembumbunan

e. penyulaman

Jawaban: c

Pembahasan: penyiangan sangat perlu dilakukan agar tanaman tidak sampai terganggu tanaman liar (gulma). Gulma yang paling banyak terdapat pada lahan adalah rumput teki. Penyilangan dilakukan dengan cara membersihkan/mencabuti tanaman liar (gulma).



54. Penyulaman dapat mulai dilakukan pada saat umur tanaman jagung menginjak…

a. seminggu

b. dua minggu

c. tiga minggu

d. empat minggu

e. satu bulan

Jawaban: a

Pembahasan: setelah benih yang ditanam berusia kurang lebih 7 hari, periksalah pertumbuhan setiap tanaman jagung. Jika ada tanaman yang mengalami keterlambatan pertumbuhan, gantilah dengan benih yang baru. Hal ini dilakukan agar pertumbuhan tanaman lebih seragam. Tahap ini dinamakan dengan penyulaman tanaman.



55. Cara yang dilakukan agar tanaman jagung tidak mudah roboh adalah….

a. menyiangi

b. menyulam

c. memupuk

d. membumbuhi

e. mengendalikan OPT

Jawaban: d

Pembahasan: pembumbuhan dilakukan terhadap tanaman jagung juga berguna agar jagung kuat dan tidak mudah roboh. Pertumbuhan ini dapat dilakukan dengan membuat gundukan tanah. Proses ini dapat dilakukan ketika jagung berusia 1 buah setelah masa tanam.



56. Glycine max adalah nama latin dari tanaman…

a. padi

b. singkong

c. sorgum

d. kacang hijau

e. kedelai

Jawaban: e

Pembahasan: Glycine max adalah nama latin dari tanaman kedelai. Kedelai merupakan tanaman yang hidup dalam satu musim. Kedelai memiliki tinggi tanaman antara 40-90 cm. batang tanaman kedelai memiliki daun tunggal dan daun bertiga (trifoliate).



57. Berikut kegiatan yang dilakukan pada masa panen, kecuali….

a. pengemasan

b. pengeringan

c. penyiraman

d. pendinginan

e. penyortiran

Jawaban: a



Baca juga:

- soal kwu kelas 11 semester 1 tentang pengolahan dan kewirausahaan makanan asli khas daerah (orisinil)

- soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Kerajinan untuk Pasar Lokal

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Wirausaha Jasa Profesi dan Profesionalisme

- Soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Budi Daya Unggas Petelur

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Usaha Pengolahan Makanan Khas Daerah






58. Kegiatan dari budi daya tanaman yang paling banyak memakan tenaga kerja adalah….

a. penanaman

b. pemupukan

c. pengolahan tanah

d. pemanenan

e. penyulaman

Jawaban: d

Pembahasan: panen tanpa mesin merupakan salah satu pekerjaan dalam budi daya yang paling memakan banyak tenaga kerja. Kegiatan ini dapat langsung diikuti dengan proses pasca panen atau pengeringan terlebih dahulu.



59. Cara yang digunakan untuk membuat motif ukir dari logam, kecuali….

a. penyepuhan

b. cor

c. tempa

d. pahat

e. cetak

Jawaban: d

Pembahasan: kerajinan ukir logam terbuat dari perak, tembaga, emas, dan kuningan. Proses pembuatan kerajinan logam banyak menggunakan teknik cetak atau cor, tempa, toreh, dan penyepuhan. Daerah penghasil kerajinan logam di Nusantara, antara lain Jawa Tengah, dan Yogyakarta.



60. Berikut merupakan bahan yang digunakan untuk membuat karya seni rupa terapan Nusantara dari bahan logam, kecuali….

a. besi

b. aluminium

c. kuningan

d. menenun

e. menjahit

Jawaban: b



Lnnjut ke soal nomor 61-80 ==> 100+ soal PAS prakarya dan kewirausahaan kelas 10 semester 1 bagian ke-4

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part2

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part2

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan~Part2 SMA/MA K13 dan Kurikulum Merdeka - Postingan kedua contoh soal PAS Prakarya dan Kewirausahaan (KWU) ini, merupakan lanjutan 100+ soal PAS Prakarya kelas x semester 1 beserta jawaban sebelumnya (soal nomor 1-20). 

100 lebih soal PAS Prakarya ini, merupakan pelengkap dari soal UAS prakarya kelas 10 semester 1 yang telah admin publish pada tahun sebelumnya, dengan contoh soal yang berbeda tentunya.



Perlu Anda ketahui, Total 100 lebih soal prakarya dan kewirausahaan yang sedang Anda baca, berisikan materi prakarya mulai dari materi soal prakarya tentang kerajinan dengan inspirasi budaya lokal, soal prakarya tentang wirausaha produk teknologi transportasi dan logistik, lalu soal wirausaha produk budidaya tanaman pangan sampai dengan soal kwu mengenai wirausaha produk pengolahan makanan awetan dari bahan nabati, yang kesemuanya diambil dari Bab 1 Sampai Terakhir.

Berikut di bawah ini, lanjutan 100+ soal UAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta kunci jawaban dilengkapi pembahasan dengan pertanyaan dimulai dari nomor 21.





21. Berikut termasuk alat angkutan massal manusia di darat adalah….

a. mobil penumpang

b. kereta api

c. bus

d. sepeda motor

e. sepeda

Jawaban: b

Pembahasan: kereta api merupakan alat angkutan massal karena dapat mengakut barang dan manusia dalam jumlah yang banyak dalam sekali operasional jalan.



22. Alat transportasi yang cocok digunakan untuk mencari ikan di danau atau sungai yaitu….

a. rakit

b. sampan

c. kapal

d. feri

e. perahu

Jawaban: b

Pembahasan: sampan merupakan alat transportasi yang memiliki ukuran 3-5 meter. Sampan umumnya digunakan di perairan sungai atau danau dan digunakan sebagai alat untuk mencari ikan. Selain untuk mencari ikan, sampan juga digunakan untuk alat transportasi dalam jarak yang sangat dekat.



23. Alat transportasi penyeberangan atau alat transportasi laut jarak dekat adalah…

a. rakit

b. sampan

c. kapal

d. feri

e. perahu

Jawaban: d

Pembahasan: feri adalah kapal penyeberangan atau alat transportasi laut jarak dekat. Feri dapat melakukan pengangkutan bagi banyak kota di pesisir pantai. Feri dapat melakukan transit langsung antara dua tujuan pelabuhan dengan biaya yang murah.



24. Kita berada di pelabuhan Merak dan ingin menyeberang ke pelabuahan Bakaheuni, maka kita menggunakan alat transportasi air yang berjenis….

a. rakit

b. sampan

c. kapal

d. feri

e. perahu

Jawaban: d

Pembahasan: transportasi ini berjalan di seluruh perairan jadi tidak hanya di wilayah laut saja. Kalimantan adalah pulau di Indonesia yang banyak memanfaatkan transportasi air, karena banyak memiliki sungai-sungai-sungai yang besar.



25. Berikut fungsi kerajinan tangan, yaitu….

a. jual dan pakai

b. pakai dan hias

c. hias dan jual

d. budaya dan ekonomi

e. budaya dan pariwisata

Jawaban: b

Pembahasan: kerajinan tangan memiliki dua fungsi yaitu sebagai fungsi pakai dan fungsi hias.




26. Bidang berikut yang sangat membutuhkan transportasi sekaligus logistik adalah….

a. politik

b. sosial

c. perdagangan

d. budaya

e. pendidikan

Jawaban: c

Pembahasan: salah satu bidang yang sangat membutuhkan jasa pengiriman barang adalah perdagangan. Perdagangan ini sangat mengandalkan proses pengiriman barang karena proses jual beli yang dilakukan terbentang oleh jarak dan waktu. Pembeli dan penjual tidak saling bertatap muka.



27. Mendekatkan jarak dua wilayah adalah manfaat dari transportasi dalam bidang….

a. ekonomi

b. sosial

c. politik

d. kewilayahan

e. hukum

Jawaban: b

Pembahasan: transportasi juga memiliki manfaat dalam bidang sosial, yaitu sebagai berikut.

a. Mendekatkan jarak dua wilayah

b. Mengurangi tingkat pengangguran, karena banyak lapangan pekerjaan yang dibuka dalam bidang transportasi.

c. Dapat melayani kebutuhan masyarakat terutama dalam proses mobilisasi sosial.

d. Mempermudah untuk melakukan pertukaran informasi




Baca juga:

- Contoh Soal UAS Prakarya Kelas 11 Semester 1 K13 Beserta Jawaban

- 50 Contoh Soal UAS/PAS Prakarya&KWU kelas 12 Semester 1 Kurikukulum 2013 Beserta Jawaban

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 tentang Wirausaha Kerajinan dan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 Tentang Wirausaha Produk Rekayasa Bidang Sistem Teknik

- soal KWU kelas 11 semester 1 tentang Wirausaha kerajinan dan bahan limbah berbentuk bangun datar





28. Berikut termasuk alat transportasi tradisional yaitu….

a. rail bus

b. kereta listrik

c. sepeda listrik

d. sepeda kumbang

e. mobil

Jawaban: d



29. Berikut manfaat transportasi dalam bidang sosial kecuali….

a. mendekatkan dua wilayah

b. mengurangi pengangguran

c. melayani kebutuhan mobilitas masyarakat

d. meningkatkan persatuan

e. mempermudah melakukan pertukaran informasi

Jawaban: d



30. Meningkatkan keamanan negara merupakan manfaat transportasi dalam bidang….

a. ekonomi

b. sosial

c. politik

d. kewilayahan

e. budaya

Jawaban: c

Pembahasan: berikut ini adalah peranan transportasi dalam bidang politik.

a. Memiliki daya dukung untuk mengatasi suatu permasalahan.

b. Mempererat persatuan dan kesatuan bangsa

c. Memperluas pelayanan terhadap masyarakat di seluruh Indonesia

d. Meningkatkan keamanan negara



31. Hal-hal yang tidak termasuk dalam perhitungan HPP adalah….

a. keuntungan yang diinginkan

b. ongkos tenaga kerja

c. biaya produksi

d. biaya penyusutan barang

e. pembelian bahan baku

Jawaban: d

Pembahasan: penentuan harga pokok penjualan dapat dilakukan dengan cara menjumlahkan semua biaya produksi, ongkos tenaga kerja, bahan baku, serta keuntungan yang diinginkan.



32. Ujung tombak dalam kegiatan wirausaha adalah….

a. pemasaran produk

b. perencanaan produksi

c. pelaksanaan proses produksi

d. perhitungan HPP

e. kegiatan evaluasi produk

Jawaban: a

Pembahasan: pemasaran adalah ujung tombak dalam wirausaha. Apa artinya produk yang kita buat tanpa adanya sebuah pemasaran yang baik. Tanpa pemasaran, roda usaha yang kita jalankan tidak akan dapat berputar.



33. Penawaran produk secara langsung dapat dilakukan dengan….

a. media televisi

b. medis sosial

c. membuat brosur

d. memajang di toko

e. memasang iklan di koran

Jawaban: d

Pembahasan: kita dapat langsung membawa barang ke toko. Dengan demikian, orang lain akan mengetahui bahwa produk tersebut di jual dan jika ada orang yang tertarik maka ia akan langsung menanyakannya pada penjualnya.



34. Hal berikut yang bukan merupakan manfaat dari melakukan persiapan sebelum melakukan proses produksi adalah….

a. mengetahui jika ada alat dan bahan yang rusak

b. mengetahui jika ada bahan yang kurang

c. mempersingkat waktu kerja

d. memperpanjang waktu kerja

e. mempermudah pekerjaan

Jawaban: d



35. Benda yang digunakan untuk menyambung kayu dengan kayu adalah….

a. lem

b. paku

c. besi

d. tali

e. pasak

Jawaban: b



36. Berikut ini adalah jenis perusahaan yang termasuk dalam bidang logistik adalah…

a. Perusahaan otobus

b. maskapai penerbangan

c. jasa pengiriman paket

d. jasa penyeberangan pulau

e. jasa perkeretaapian

Jawaban: c



37. Alat transportasi yang digunakan oleh mayoritas penduduk di Indonesia adalah….

a. bus

b. kereta api

c. sepeda motor

d. mobil

e. sepeda kayuh

Jawaban: c

Pembahasan: sepeda motor adalah transportasi yang paling banyak digunakan oleh penduduk Indonesia. Moda kendaraan ini digerakkan oleh motor. Namun hanya dapat digunakan oleh dua orang penumpang saja, termasuk oleh pengemudi kendaraan tersebut.



Baca juga:

- soal kwu kelas 11 semester 1 tentang pengolahan dan kewirausahaan makanan asli khas daerah (orisinil)

- soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Kerajinan untuk Pasar Lokal

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Wirausaha Jasa Profesi dan Profesionalisme

- Soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Budi Daya Unggas Petelur

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Usaha Pengolahan Makanan Khas Daerah





38. Alat transportasi yang biasanya digunakan untuk mengangkut banyak barang atau hewan adalah….

a. mobil penumpang

b. mobil angkutan

c. bus

d. sepeda motor

e. gerobak

Jawaban: b

Pembahasan: mobil angkutan merupakan alat transportasi yang digerakkan oleh mesin dan dikendalikan oleh manusia. Mobil ini digunakan untuk mengangkut barang atau hewan.



39. Guna mengelola banyak bus dengan trayek perjalanan umum kita harus mendirikan….

a. perusahaan otobus

b. maskapai penerbangan

c. jasa pengiriman paket

d. jasa penyeberangan pulau

e. jasa perkeretaapian

Jawaban: a



40. Perhatikan gambar di bawah ini!


Gambar tersebut termasuk dalam jenis transportasi….

a. mobil penumpang

b. mobil angkutan

c. bus

d. sepeda motor

e. tradisional

Jawaban: b



Lanjut ke soal nomor 41-60 ==> 100 soal UAS Prakarya kelas 10 semester 1 beserta kunci jawaban ketiga

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan

100+ Contoh Soal UAS/PAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan SMA/MA - 100 lebih Soal Ujian Akhir Semester/Penilaian Akhir Semester prakarya dan kewirausahaan (kwu) terbaru ini, berisikan materi soal pilihan ganda, sebagai pelengkap 40 Soal UAS kelas x semester 1 prakarya beserta jawaban yang telah admin publish pada tahun sebelumnya. 

100 Soal pilihan ganda yang ada di postingan ini menggunakan kurikulum 2013 dan juga Kurikulum Merdeka yang mana belum pernah admin publish sebelumnya. Diharapkan, soal-soal yang ada, bisa menjadi referensi guru membuat soal ujian/Bank Soal dan acuan siswa SMA/MA belajar online, sebelum menghadapi ujian yang sesungguhnya.  

Total 100 lebih soal prakarya dan kewirausahaan berisikan materi prakarya mulai dari materi soal prakarya tentang kerajinan dengan inspirasi budaya lokal, soal prakarya tentang wirausaha produk teknologi transportasi dan logistik, lalu soal wirausaha produk budidaya tanaman pangan sampai dengan soal kwu mengenai wirausaha produk pengolahan makanan awetan dari bahan nabati.

Berikut di bawah ini, 100+ soal UAS Prakarya Kelas 10 Semester 1 Beserta kunci jawaban dilengkapi pembahasan dengan pertanyaan dimulai dari nomor 1.




1. Hal yang dilakukan wirausaha wayang untuk mengembangkan usahanya, yaitu….

a. membuat jaringan pemasaran di kota lain

b. membuat lukisan wayang berbahan kulit yang bernilai estetika tinggi sebagai dekoratif

c. menetapkan harga kompetitif dengan kualitas bagus

d. mengemasnya dengan menarik

e. bekerja sama dengan dinas pariwisata dalam memasarkannya

Jawaban: b



2. Kain batik di Indonesia dalam sejarah perkembangannya sangat berkaitan dengan kerajaan….

a. Mataram Islam

b. Majapahit

c. Cirebon

d. Gowa Tallo

e. Surakarta

Jawaban: b

Pembahasan: Sejarah batik di Nusantara berkaitan dengan perkembangan Kerajaan Majapahit dan Kerajaan sesudahnya. Kain batik dibuat dengan cara melukis dengan menggunakan canting dan kuas di atas kain dengan bahan lilin yang dipanaskan.



3. Alat yang digunakan untuk menggambar batik ke dalam kain adalah….

a. canting

b. kuas

c. malam

d. lilin

e. gawangan

Jawaban: a

Pembahasan: kain batik dibuat dengan cara melukis dengan menggunakan canting dan kuas di atas kain dengan bahan lilin yang dipanaskan. Hasil proses membatik tersebut dinamakan batik tulis.



4. Berikut kota yang sangat terkenal dengan hasil batik tulisanya yaitu…

a. Pekalongan

b. Jepara

c. Surakarta/Solo

d. Banyuwangi

e. Madura

Jawaban: c

Pembahasan: Kota Solo adalah kota yang sangat terkenal dengan hasil batik tulisnya yang dikenal halus dan dengan motif yang ‘tinggi’. Sesuai dengan namanya batik tulis dibuat dengan tangan.



5. Bahan-bahan pembuat karya seni berikut memiliki sifat lunak dan mudah dibentuk kecuali….

a. gips

b. tanah liat

c. kain

d. logam

e. serat alam

Jawaban: d

Pembahasan: bahan pembuat kerajinan dari bahan lunak yaitu bahan yang memiliki sifat fisik empuk atau lunak sehingga sangat mudah dibentuk. Contoh kerajinan yang dibuat dari bahan lunak adalah serat alam, tanah liat, gips, kain kertas dan sebagainya.





Baca juga:

- Contoh Soal UAS Prakarya Kelas 11 Semester 1 K13 Beserta Jawaban

- 50 Contoh Soal UAS/PAS Prakarya&KWU kelas 12 Semester 1 Kurikukulum 2013 Beserta Jawaban

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 tentang Wirausaha Kerajinan dan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

- Soal Prakarya Kelas 11 Semester 1 Tentang Wirausaha Produk Rekayasa Bidang Sistem Teknik

- soal KWU kelas 11 semester 1 tentang Wirausaha kerajinan dan bahan limbah berbentuk bangun datar




6. Kerajinan-kerajinan berikut yang berasal dari bahan keras yaitu….

a. anyaman tikar dan bakul nasi

b. perhiasan dan gamelan

c. batik dan celengan gerabah

d. batu akik dan kerajinan sulam

e. guci dan ukiran kayu

Jawaban: b

Pembahasan: kerajinan logam menggunakan bahan logam seperti besi, perunggu, emas, perak, dan lain-lain. Bahan logam banyak dibuat sebagai perhiasan atau aksesoris, kemudian berkembang pula sebagai benda hias dan benda fungsional lainnya, seperti perhiasan, gamelan, wadah serba guna, bahkan sampai piala sebagai simbol kejuaraan.



7. Perhatikan gambar di bawah ini!


Teknik yang digunakan untuk membuat karya seni pada gambar tersebut adalah….

a. mengelas

b. mengukir

c. mengecor

d. mematri

e. menganyam

Jawaban: e

Pembahasan: teknik menganyam biasanya diterapkan pada bahan kerajinan yang terurai panjang. Menganyam merupakan salah satu teknik kerajinan dengan menyilang-nyilangkan bagian lusi (arah vertikal) dengan bagian pakan (arah horizontal) hingga membentuk suatu pola tertentu.



8. Teknik ukiran dapat diterapkan pada bahan karya seni…

a. batu dan kayu

b. rotan dan bambu

c. logam

d. gipsum dan tanah liat

e. kertas dan kain

Jawaban: a

Pembahasan: teknik mengukir yaitu kegiatan menggores, memahat, dan menoreh pola pada permukaan benda yang diukir. Ada beberapa macam teknik mengukir jika dilihat dari jenisnya, yaitu ukiran tembus (krawangan), ukiran rendah, ukiran tinggi (timbul), dan ukiran utuh. Pada umumnya, teknik mengukir diterapkan pada bahan kayu atau batu, tetai dapat pula diterapkan pada bahan lunak seperti sabun padat dan lilin.



9. Pembuatan teralis jendela dengan bahan besi menggunakan teknik….

a. mengecor

b. menuang

c. mematri

d. mengukir

e. mengelas

Jawaban: e

Pembahasan: teknik ini biasanya digunakan untuk mengolah bahan keras seperti besi atau baja. Pengelasan merupakan teknik penyambungan logam dengan cara mencairkan sebagaian logam induk dan logam pengisi dengan atau tanpa tekanan dan dengan atau tanpa logam penambah dan menghasilkan sambungan yang kontinu.






10. Berikut kegiatan pergerakan dalam aktivitas logistik, kecuali….

a. sistem informasi

b. komunikasi

c. kegiatan bauran dalam kegiatan logistik

d. sistem transportasi

e. struktur fasilitas

Jawaban: c

Pembahasan: kegiatan pergerakan (move) dalam aktivitas logistik meliputi pemrosesan pemesanan, transportasi, persediaan, penanganan barang, struktur fasilitas, serta sistem informasi dan komunikasi.



11. Jika keseluruhan proses produksi menghabiskan biaya sebesar Rp. 450.000 maka besar keuntungan yang dapat diambil adalah sebesar…

a. Rp. 13.500

b. Rp 135.000

c. Rp 1.350.000

d. Rp 45.000

e. Rp 450.000

Jawaban: b

Pembahasan: Laba yang diambil oleh para produsen biasanya 30% dari total biaya produksi yang dikeluarkan. Maka kita dapat menghitung dengan cara sebagai berikut.

Rp. 450.000 +(30% x Rp. 450.000)= Rp. 585.000.

Jadi, setiap barang yang dijual dengan Rp. 585.000 dari harga tersebut sudah termasuk keuntungan sebesar 30%, yaitu: 585.000 – Rp. 450.000 = Rp. 135.000.

Harga tersebut telah menutup semua pembelian bahan baku, biaya produksi dan biaya tenaga kerja yang digunakan selama proses produksi. Melalui perhitungan tersebut akan dapat didapatkan harga penjualan ideal dari sebuah produk, artinya harga sebuah produk tidak akan terlalu tinggi atau pun terlalu murah, sehingga kita tidak akan mengalami kerugian.



12. Berikut yang bukan merupakan fungsi dari transportasi dari bidang politik adalah….

a. memiliki daya dukung untuk mengatasi suatu permasalahan

b. mempermudah untuk melakukan pertukaran informasi

c. mempererat persatuan dan kesatuan bangsa

d. meningkatkan keamanan negara

e. memperluas pelayanan terhadap masyarakat di Indonesia

Jawaban: b



13. Berikut strategi pemasaran yang baik, kecuali

a. melakukan penawaran langsung

b. melakukan penawaran tidak langsung

c. memajangnya di display toko

d. menjalin kerja sama dengan instansi lain

e. menambah keuntungan pribadi kita

Jawaban: e



14. Ukuran papan kayu yang digunakan untuk membuat troli adalah….

a. 20 cm x 60 cm x 2 cm

b. 40 cm x 60 cm x 2 cm

c. 60 cm x 60 cm x 2 cm

d. 5 cm x 7 cm x 60 cm

e. 5 cm x 7 cm x 40 cm

Jawaban: a



15. Jenis peralatan transportasi yang beroperasi di lapisan atmosfer adalah….

a. kapal

b. pesawat terbang

c. mobil penumpang

d. rail bus

e. train

Jawaban: b

Pembahasan: Transportasi udara berjalan di area udara dan juga beroperasi di lapisan atmosfer. Pesawat terbang mampu mengangkut banyak penumpang beserta barang-barang melalui jalur lintas udara.



16. Kerajinan yang menggunakan bahan dari canting untuk menorehkan malam pada kain mori adalah….

a. batik

b. topeng

c. tenun

d. ukir logam

e. ukir kayu

Jawaban: a

Pembahasan: batik adalah kesenian yang menggunakan alat canting untuk menorehkan malam pada kain yang telah diberikan pola gambar, atau yang biasa disebut dengan teknik batik tulis. Motif gambar yang digunakan dalam membatik biasanya gambar etnik daerah.



17. Kerajinan ukir kayu menggunakan alat bantu yang bernama….

a. canting

b. pahat

c. tatah

d. sudip

e. gergaji

Jawaban: b

Pembahasan: kerajinan ukir kayu menggunakan peralatan berupa pahat. Daerah yang menjadi penghasil dari kerajinan ukir kayu adalah Papua, Madura, Cirebon, Bali, Jepara, dan Sumatera.



Baca juga:

- soal kwu kelas 11 semester 1 tentang pengolahan dan kewirausahaan makanan asli khas daerah (orisinil)

- soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Kerajinan untuk Pasar Lokal

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Wirausaha Jasa Profesi dan Profesionalisme

- Soal kwu kelas 12 semester 1 tentang Budi Daya Unggas Petelur

- soal prakarya kelas 12 semester 1 tentang Usaha Pengolahan Makanan Khas Daerah





18. Daerah yang menjadi penghasil ukir logam di Indonesia adalah….

a. Papua

b. Madura

c. Cirebon

d. Jepara

e. Yogyakarta

Jawaban: e

Pembahasan: Daerah penghasil kerajinan logam di Indonesia antara lain Jawa Tengah dan Yogyakarta, dimana daerah Yogyakarta sangat terkenal dengan kerajinan perak bakarnya.



19. Teknik yang tidak digunakan untuk membuat kerajinan ukir dari bahan logam adalah….

a. cor

b. toreh

c. pahat

d. tempa

e. penyepuhan

Jawaban: c

Pembahasan: kerajinan ukir logam menggunakan teknik yang lebih rumit dan sulit. Kerajinan ukir ini berasal dari bahan emas, perak, tembaga dan kuningan. Sedangkan teknik yang digunakan adalah cor/cetak, toreh, tempa dan penyepuhan.



20. Hasil kerajinan berikut yang digunakan sebagai properti seni, yaitu….

a. anyaman

b. ukiran kayu

c. tenunan

d. topeng

e. batik

Jawaban: d

Pembahasan: topeng merupakan salah satu hasil kerajinan utamanya banyak digunakan sebagai properti dalam seni tari. Topeng pada umumnya dibuat dari bahan kayu, tetapi ada pula topeng dibuat dari bahan lain misalnya kertas.



Lanjut ke soal nomor 21-40 ==> Disini

Inilah Karakteristik Kewirausahan Serta Faktor Penyebab Keberhasilan dan Kegagalan Berwirausaha

Inilah Karakteristik Kewirausahan Serta Faktor Penyebab Keberhasilan dan Kegagalan Berwirausaha


Karakteristik wirausaha dalam bidang bisnis selalu berhubungan dan berkaitan dengan 3 hal sebagai berikut.

1. Kerja Keras dan Disiplin

Kerja keras dan disipin merupakan modal dasar keberhasilan seseorang dalam berwirausaha karena dapat menggerakkan motivasi untuk bekerja secara sungguh-sungguh.

2. Mandiri dan Realitas

Kekuatan seorang wirausaha datang dari tindakannya sendiri, bukan dari tindakan orang lain. Wirausaha harus berkemampuan hidup mandiri, merdeka lahir dan batin, serta hidup secara realistis yang bertumpu pada hal-hal seperti berikut ini.

a. Bekerja dengan penuh keyakinan diri

b. Tidak dipengaruhi oleh pekerjaan lain

c. Menjalankan pekerjaan berdasarkan pada bakt dan kemampuan yang dimiliki.

Baca juga:

- contoh soal PG Prakarya kelas 10 semester 1 tentang Kerajinan dengan inspirasi budaya non benda

- Contoh soal PG prakarya kelas 12 semester 1 tentang Kerajinan untuk Pasar Lokal

- Soal PG Prakarya kelas 11 semester 1 tentang Wirausaha Kerajianan dan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar



3. Sifat mental wirausaha

Wirausaha adalah orang yang memiliki kepribadian produktif. Produktif adalah kegiatan yang menimbulkan atau meningkatan utility (kegunaan). Menurut Gilmore, wirausaha yang produktif adalah yang dapat menghasilkan kontribusi bermanfaat bagi lingkungan.




Lalu, apa saja faktor Penyebab Keberhasilan dan Kegagalan Berwirausaha

Keberhasilan wirausaha erat kaitannya dengan hal-hal sebagai berikut.

1. Dari sisi pengusaha/Pengelola

a. Jujur

b. Disiplin dan berani

c. Menguasai bidang usaha yang digeluti, dan jika tidak menguasai penuh, maka ia menunjuk/mengangkat manajer/pengelola ahli

d. Dapat melaksanakan prinsip manajemen dengan baik


2. Dari sisi produksi

a. Memiliki keunggulan yang berarti bagi konsumen, misalnya dari segi harga, kualitas produk, prestise, manfaat, dan sebagainya.

b. Didukung oleh promosi yang efektif




Sedangkan Kegagalan wirausaha, dapat disebabkan antara lain:

a. tak ada perencanaan yang matang;

b. bakat yang tidak cocok;

c. kurang pengalaman;

d. kurang modal;

e. lemahnya pemasaran;

f. tak punya etos kerja yang tinggi;

g. tak punya semangat berwirausaha.

Kegagalan usaha bisa juga disebabkan oleh faktor eksternal, antara lain:

a. perubahan kebijakan oleh pemerintah

b. resesi ekonomi;

c. kalah bersaing.



Baca juga:

- 40 contoh Soal UTS Prakaya kelas 10 semester 1 beserta jawaban

- 50 contoh Soal UTS/PTS Prakaya kelas 11 semester 1 beserta jawaban

- 50 contoh Soal UTS/PTS Prakaya kelas 12 semester 1 beserta jawaban

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part6

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part6

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part6 SMA/MA/SMK/MAK - Tulisan soal-soal latihan prakarya kelas xii semester genap bagian keenam atau terakhir yang diambil dari Bab 2, Wirausaha Produk rekayasa peralatan teknologi terapan. Adalah lanjutan dari 40 contoh soal prakarya dan kwu kelas 12 bagian sebelumnya (soal PG nomor 11-25) yang diambil dari Bab 2 juga.



Berbeda dengan butir soal sebelumnya yang berbentuk pilihan ganda, untuk bagian ke-6 atau terakhir ini materinya berbentuk essay/uraian.



Selain itu, bagi siswa menengah atas/sederajat yang mencari referensi belajar online prakarya dan KWU kelas 12 semester 1, silahkan baca tulisan admin umar-danny.blogspot.com soal dan jawaban prakarya tentang usaha jasa profesi dan profesionalisme.



Di mulai dari pertanyaan nomor 26, berikut di bawah ini essay prakarya kelas 12 semester 2 edisi revisi terbaru dilengkapi kunci jawaban.




26. Apa yang dimaksud dengan teknologi terapan?

Jawaban: teknologi terapan adalah suatu produk yang merupakan hasil antara pembuatan dan perpaduan dari produk-produk teknologi.



27. Sebutkan media penyaringan dalam alat penjernih air sederhana?

Jawaban:

a. Kerikil pada bagian dasar setebal 2x lubang keluar (10 cm)

b. Arang sekam padi setebal 15 cm di atasnya

c. Ijuk atau sabut kelapa minimal 20 cm.



28. Dalam pertanian, teknologi yang berperan sebagai pengganti tenaga kerbau ketika pembajakan yaitu….

Jawaban: traktor



29. Suatu ilmu pengetahuan yang digunakan untuk membantu segala aspek kegiatan manusia disebut….

Jawaban: teknologi



30. Sebutkan alat-alat karya teknologi terapan!

Jawaban:

a. Perangkat keras


- kincir air yang memudahkan untuk menumbuk padi atau menghasilkan listrik

- mesin perontok padi

- mesin penetas telur dengan kotak kayu

- pembuat pupuk kompos dengan menggunakan drum

- rangkaian elektronik penghemat daya listrik

b. Perangkat lunak


- program aplikasi komputer

- sumber belajar berbasis komputer



31. Sebutkan dua tahapan dalam alat penjernih air sederhana!

Jawaban:

a. Alat bagian pengendapan dibuat dari drum dengan lubang keluaran 8 cm dari dasar drum.

b. Alat bagian penyaringan yang dibuat dari gentong atau drum dengan lubang keluaran 5 cm dari dasar.




32. Bagaimana cara kerja alat pemipil jagung?

Jawaban: Pengoperasian alat pemipil jagung ini sangat mudah, yaitu hanya dengan memasukkan tongkol jagung yang terkupas pada alat pemipil lalu memutarnya dengan pemberian tekanan pada kedua tangan operator. Hal penting yang perlu diperhatikan pada saat proses pemipilan ini adalah dilakukannya pengelompokkan ukuran tongkol jagung sehingga dapat mempercepat proses pemipilannya. Hal lain yang perlu diperhatikan adalah penyediaan bak penampung dengan diameter yang cukup lebar. Hal ini dimaksudkan untuk menghindari terlemparnya jagung yang telah terpipil keluar dari bak penampungan.




33. Bagaimana ide diubah menjadi peluang?

Jawaban: ide tidak akan muncul jika wirausaha tidak mengadakan evaluasi dan pengamatan secara terus menerus. Sebagaian besar wirausaha yang berhasil karena mengamati dan menerapkan ide-ide orang lain.



Baca juga:

- 40 contoh soal USP Prakarya kelas 12 Beserta kunci jawabannya

- Soal prakarya kelas 10 semester 1 tentang wirausaha produk teknologi

- Soal prakarya kelas 11 semester 1 tentang rekayasa peralatan sistem teknik

- 40 contoh Soal UTS Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 10 Semester 1 K13 Beserta Jawaban

- 50 contoh Soal UTS Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 11 Semester 1 K13 Beserta Jawaban

- 50 Contoh Soal UTS/PTS Prakarya & KWU kelas 12 Semester 1 kurikukulum 2013 Beserta Jawaban



34. Salah satu ciri teknologi terapan yaitu terbentuk dari teknologi tradisional yang diperbaiki dengan cara….
Jawaban: modifikasi




35. sifat yang harus dimiliki peralatan teknologi terapan agar dalam penggunaannya tidak memakan banyak biaya yaitu….

Jawaban: hemat



36. Ada dua hal yang mendukung pemikiran kreatif. Apa sajakah itu?

Jawaban: pemikiran kreatif didukung oleh dua hal, yaitu pengerahan daya imajinasi dan proses berpikir ilmiah.



37. Sebutkan manfaat teknologi terapan dalam wirausaha!

Jawaban: adapun manfaat teknologi terapan dalam wirausaha yaitu:

a. Meningkatkan hasil produksi

b. Memudahkan pengusaha dalam memproduksi barang

c. Memudahkan pemasaran produk

d. Biaya produksi yang hemat



38. Suatu proses yang mengubah ide baru/aplikasi baru menjadi produk, yang berguna disebut….

Jawaban: inovasi



39. Sebutkan ciri-ciri teknologi terapan!

Jawaban: ciri-ciri teknologi terapan antara lain:

a. Perbaikan teknologi tradisional yang selama ini menjadi tulang punggung pertanian, industri, pegubah energi, transportasi, kesehatan dan kesejahteraan masyarakat di suatu tempat.

b. Biaya investasi cukup rendah/relatif murah.

c. Teknis cukup sederhana dan mampu untuk dipelihara dan didukung oleh keterampilan setempat.

d. Masyarakat mengenal dan mampu mengatasi lingkungannya.

e. Cara pendayagunaan sumber-sumber setempat termasuk sumber alam, energi, bahan secara lebih baik dan optimal.

f. Alat mandiri masyarakat dan mengurangi ketergantungan kepada pihak luar (self-realiance motivated).



40. Sebutkan 10 cara mudah memulai sebuah usaha!

Jawaban:

a. Mulailah dari mimpi dan imajinasi

b. Mencintai produk atau servis yang ditawarkan

c. Antusiasme dan keuletan

d. Pelajari dasar-dasar bisnis

e. Berani mengambil risiko

f. Mencari masukan dan nasihat tanpa mengabaikan kata hati

g. Lakukan komunikasi dengan baik

h. Kerja keras

i. Menjalin relasi

j. Berani menghadapi kegagalan



Lanjut ke soal penilaian tengah semester genap ==> 45 Contoh Soal UTS/PTS Prakarya&KWU Kelas 12 Semester 2 Kurikukulum 2013 Beserta Jawaban


40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part5

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part5

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part5 untuk siswa SMA/MA/SMK/MAK - Tulisan soal-soal latihan prakarya kelas xii semester genap bagian kelima, merupakan lanjutan 40 contoh soal prakarya kelas xii tentang Wirausaha Produk rekayasa peralatan teknologi terapan (soal PG nomor 1-10) yang diambil dari Bab 2 juga.




Selain itu, bagi siswa menengah atas/sederajat yang mencari referensi belajar online prakarya dan KWU kelas xii semester 1 mengenai soal dan jawaban prakarya tentang usaha jasa profesi dan profesionalisme, silahkan baca di blog umar-danny.blogspot.com sebelumnya, disini

Di mulai dari pertanyaan nomor 11, berikut di bawah ini soal prakarya kelas 12 semester 2 edisi revisi terbaru dilengkapi kunci jawaban tentunya.




11. Cara pembuatan teknologi yang dilakukan dengan memperbaiki dan menyempurnakan alat yang sudah ada disebut....

a. inovasi

b. kreasi

c. modifikasi

d. globalisasi

e. alkulturas

Jawaban: c


12. Seseorang yang optimis akan memiliki watak....

a. memandang ke masa depan

b. kreatif dan inovatif

c. tekun dan tabah

d. tidak bergantung pada orang lain

e. terbuka terhadap saran dan kritik

Jawaban: c

Pembahasan: orang yang optimes selalu bersikap tekun dan tabah dalam menjalankan usahanya. Ia meyakini mampu mengatasi berbagai hal meskipun dalam situasi yang tidak menguntungkan.



13. Salah satu ciri teknologi terapan yaitu terbentuk dari teknologi tradisional yang diperbaiki dengan cara….

a. modifikasi

b. pembaruan

c. pemanfaatan

d. penemuan

e. kreativitas

Jawaban: b



14. Dalam bidang perindustrian pembuatan peralatan teknologi terapan berguna untuk….

a. menambah masalah

b. meningkatkan permodalan

c. menghilangkan peran manusia

d. memperlambat tahapan

e. mempercepat produktifitas

Jawaban: e





Baca juga:

- 40 Contoh Soal USP Prakarya SMA/MA/SMK/MAK Kurikulum 2013 Beserta Jawaban

- Soal prakarya kelas 10 semester 1 tentang wirausaha produk teknologi

- Soal prakarya kelas 11 semester 1 tentang rekayasa peralatan sistem teknik

- 50 soal UTS/PTS Prakarya kelas 12 semester 1 beserta jawaban



15. Stetoskop merupakan rekayasa teknologi dalam bidang….

a. usaha kecil

b. pemerintahan

c. peternakan

d. kedokteran

e. pertanian

Jawaban: d



16. Seorang bermental wirausaha menyikapi resiko usaha dengan....

a. meninggalkan semua risiko yang muncul

b. mengambil semua risiko dengan berani

c. mengalihkan risiko dengan pihak lain

d. mengambil risiko yg mungkin diatasi

e. mengabaikan semua risiko yang mungkin terjadi

Jawaban: b



17. Langkah untuk mengenali dan memilih peluang bisnis yang tepat....

a. mengaburkan tujuan yang hendak dicapai

b. membuat daftar pengusa sukses

c. menilai kemampuan orang lain

d. meneliti kondisi bisnis saat ini dan masa datang

e. tidak menentukan kriteria bisnis yg diinginkan

Jawaban: d



18. Penyebab kegagalan bisnis wirausaha baru berkaitan dengan modal usaha adalah....

a. masuk ke dalam bisnis terlalu cepat

b. tidak menganalisis kekuatan dan kelemahannya

c. kehabisan uang

d. terlalu berani mengambil risiko

e. gagal membuat rencana usaha yang jelas

Jawaban: c



19. Salah satu keuntungan adanya standardisasi proses produksi yaitu....

a. jumlah bahan yang dibutuhkan belum dapat diperhitungkan

b. memudahkan dalam proses produksi dan pengawasan jalannya proses produk

c. melemahkan semangat kerja pada pekerja

d. menurunnya tingkat pendapatan karyawan

e. adanya lonjakan pemakaian bahan baku waktu maupun tenaga

Jawaban: b

Pembahasan: dalam setiap rangkaian proses produksi, standardisasi sangat diperlukan. Hal ini dikarenakan standardisasi memberikan keuntungan sebagai berikut.

- Jumlah bahan (baku dan penolong) yang dibutuhkan sudah dapat diperhitungkan sehingga perusahaan dapat menentukan jumlah persediaan bahan baku yang optimal.

- Memudahkan proses produksi dan pengawasan jalannya proses produksi

- Mendorong semangat kerja para pekerja. Hal ini disebabkan mereka tahu apa yang mereka kerjakan sehingga mereka termotivasi untuk membuat produk yang berkualitas.

- Adanya efisiensi, baik bahan, waktu, maupun tenaga selama proses produksi maupun masa pemasaran.


20. Walaupun menilai risiko sebagai tantangan, wirausaha cenderung mengambil risiko yang….

a. mungkin untuk diatasi

b. yang muncul berkali-kali

c. menakutkan orang lain

d. memerlukan modal besar

e. menggagalkan usaha orang lain

Jawaban: a

Pembahasan: bagi seorang wirausaha, risiko merupakan tantangan. Risiko merupakan bagian penting dalam mengubah ide menjadi kenyataan. Pengambilan risiko bagi wirausaha berkaitan dengan kepercayaan dirinya. Semakin besar kepercayaan pada kemampuan dirinya, semakin besar pula kesanggupan wirausaha untuk mengupayakan hasil dari keputusan yang diambil.



21. Berikut yang bukan merupakan manfaat teknologi terapan adalah....

a. meningkatkan hasil produksi

b. memudahkan pengusaha dalam memproduksi barang

c. memudahkan pemasaran produk

d. biaya produksi yang hemat

e. alat mandiri masyarakat

Jawaban: e



22. Kincir air dimanfaatkan untuk....

a. penghemat daya listrik

b. perontok padi

c. penumbuk padi dan menghasilkan listrik

d. prontok jagung

e. penumbuk padi dan perontok padi

Jawaban: c

Pembahasan: kincir air banyak dimanfaatkan untuk menumbuk padi dan menghasilkan listrik.



23. Keuntungan menggunakan alat penjernih air adalah....

a. hasil penjernihan telah memenuhi syarat

b. aram sekam sulit didapatkan

c. biaya pembuatan mahal

d. tidak dapat memenuhi untuk keperluan keluarga

e. pembuatannya rumus

Jawaban: a



24. Sifat yang harus dimiliki produk rekayasa agar menyenangkan dan mudah digunakan adalah....

a. inovasi

b. kreatif

c. informatif

d. estetika

e. etik

Jawaban: c



25. Perhatikan kalimat berikut

(1) Wirausaha menciptakan kemakmuran

(2) Wirausaha merancang tindakan dan usaha baru

(3) Wirausaha merancang strategi usaha yang baru

(4) Wirausaha menciptakan kesempatan kerja

(5) Wirausaha merancang peluang dalam meraih sukses

Peran wirausaha sebagai perencana ditunjukan oleh kalimat nomor

a. (1),(2) dan (3)

b. (1),(3) dan (5)

c. (2),(3) dan (4)

d. (2),(3) dan (5)

e. (3),(4) dan (5)

Jawaban: e


Lanjut ke soal nomor 26-40 DISINI.

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part4

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part4

40 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021) SMA/MA/SMK/MAK Part-4 - Soal-soal Prakarya dan Kewiruasahaan (PKWU) kelas 12 semester genap postingan keempat ini merupakan lanjutan dari 35 soal prakarya dan kwu kelas 12 semester 2 bagian ke-1 sampai bagian ke3. Pada bagian sebelumnya, materi diambil dari Bab 1 "Wirausaha produk kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar global". Tentunya berbeda dengan tulisan keempat ini, karena materinya diambil dari Bab 2, yaitu soal mengenai "Wirausaha Produk rekayasa peralatan teknologi terapan".

Selain itu, bagi siswa menengah atas/sederajat yang mencari referensi belajar online prakarya kelas xii semester 1 mengenai soal dan jawaban prakarya tentang usaha jasa profesi dan profesionalisme, silahkan baca di blog umar-danny.blogspot.com sebelumnya, disini

Ada 40 butir soal prakarya (25 PG + 15 essay/uraian) tentang wirausaha produk rekayasa peralatan teknologi terapan yang bisa Anda pelajari.

Di mulai dari pertanyaan nomor 1, berikut di bawah ini soal prakarya kelas 12 semester 2 edisi revisi terbaru dilengkapi kunci jawabannya.




1. Usaha yang anda rencanakan dengan baik menghadapi kendala karena tingginya kenaikan harga bahan baku. Orderan pun sepi usaha anda terancam tutup. Sebagai orang yang berpikir positif kepada Tuhan anda sebaiknya....

a. menolak semua order yang datang

b. mencari hikmah untuk dijadikan pedoman

c. bertindak mengembalikan Semua pesanan yang sudah masuk

d. menghilang agar tidak dikejar penagih utang

e. berdemonstrasi menuntut pemerintah

Jawaban: b


Pembahasan: setiap kejadian, peristiwa, dan fenomena kehidupan ini pasti ada penyebabnya. Jika terjadi kenaikan harga bahan baku dan usaha pun terancam tutup, Anda tidak boleh menyerah. Anda harus mencari hikmah di balik semua itu. Anda perlu mengambil pelajaran dari kejadian tersebut, selanjutnya meneruskan usaha dengan sebaik mungkin.


Baca juga: 40 contoh soal USP Prakarya kelas 12 Beserta Kunci jawabannya



2. Agar impian yang anda miliki dapat terwujud anda perlu....

a. menyebarluaskan Impian ke semua orang

b. Memanfaatkan peluang yang dimiliki

c. menghindari risiko yang mungkin muncul

d. menyerah kepada keadaan

e. meyakini bahwa setiap manusia harus memiliki sikap optimisme untuk berhasil

Jawaban: e

Pembahasan: setiap manusia harus memiliki optimesme dalam menjalani kehidupan ini. Dengan bersikap optimis, Anda dapat dengan tegar menghadapi setiap cobaan dan menatap masa depan dengan penuh keyakinan terhadap Sang Pencipta. Garis kehidupan setiap manusia sudah ditentukan-Nya. Anda harus berusaha, berpikir, dan berdoa agar mendapat rida-Nya.



3. Suatu proses yang mengubah ide baru/aplikasi baru menjadi produk, yang berguna disebut….

a. inovasi

b. kreativitas

c. konsep

d. penemuan

e. pemanfaatan

Jawaban: a



4. Rekayasa teknologi diciptakan manusia dengan tujuan....

a. demi kegiatan yang lebih efektif dan efisien

b. memperpanjang proses kegiatan manusia

c. mempersulit usaha manusia

d. memperbanyak tahapan kegiatan manusia

e. mempermudah mendapatkan barang

Jawaban: a



5. Dalam pertanian teknologi yang harus berperan sebagai pengganti tenaga kerbau ketika pembajakan yaitu....

a. diesel

b. genset

c. robot

d. traktor

e. mobil

Jawaban: d



6. Orang yang imajinatif dalam Menetapkan sasaran dan cerdik dalam mengolah kemampuannya sehingga dapat mencapai sasaran disebut....

a. ilmuwan

b. pengusaha besar

c. pembelajar

d. wirausaha

e. seniman

Jawaban: d

Pembahasan: Louis Jacques Filion menggambarkan wirausaha sebagai orang yang imajinatif, ditandai dengan kemampuannya dalam menetapkan sasaran serta dapat mencapai sasaran-sasaran itu. Wirausaha adalah orang yang memiliki kemampuan dalam mengombinasikan faktor-faktor produksi untuk melakukan proses produksi.


Baca juga:

- Soal prakarya kelas 10 semester 1 tentang wirausaha produk teknologi

- Soal prakarya kelas 11 semester 1 tentang rekayasa peralatan sistem teknik

- 50 soal UTS/PTS Prakarya kelas 12 semester 1 beserta jawaban



7. Pokok yang mula-mula dibahas dalam perencanaan usaha adalah....

a. produk apa yang dibuat pesaing

b. jumlah keuntungan yang dapat diraih

c. cara mengembalikan modal usaha

d. bentuk barang yang akan diproduksi

e. jumlah karyawan personalia yang diperlukan

Jawaban: e

Pembahasan: sebelum usaha atau bisnis dimulai, wirausaha perlu meneliti apakah usaha yang akan dijalankan mendatangkan keuntungan. Jika usaha tersebut menguntungkan, wirausaha perlu memastikan bahwa keuntungan tersebut memadai dan dapat diperoleh terus menerus dalam waktu yang lama.



8. Langkah pertama dalam proses penjualan adalah....

a. mengidentifikasi calon pembeli

b. pendekatan awal

c. pendekatan

d presentasi dan demonstrasi

e.mengatasi keberatan-keberatan

Jawaban: a

Pembahasan: langkah pertama dalam proses penjualan adalah mengidentifikasi calon pembeli. Meskipun perusahaan berusaha memberi petunjuk, wiraniaga perlu memiliki keahlian untuk memperoleh petunjuk yang lebih rinci. Petunjuk dapat diperoleh dengan cara sebagai berikut.

- bertanya kepada pelanggan mengenai nama-nama relasinya yang dapat diprospek.

- menghubungi sumber-sumber lainnya, seperti pemasok, agen penjual, bankir, dan eksekutif asosiasi perdagangan.

- bergabung dengan organisasi tempat calon pembeli beraktivitas.

- berbicara dan menulis guna menarik perhatian calon pembeli

- memeriksa sumber-sumber data (misalnya surat kabar dan buku telepon) untuk mencari nama-nama.

- menggunakan telepon dan surat untuk mendapatkan petunjuk

- mampir ke berbagai kantor tanpa pemberitahuan (disebut cold canvassing).


9. Wujud rekayasa teknologi terapan sangat beragam bentuknya. Di bawah ini yang termasuk contoh peralatan teknologi terapan bidang transportasi, kecuali….

a. sepeda

b. mobil

c. box trailer

d. motor

e. kapal

Jawaban: c




10. Ilmu pengetahuan yang menerapkan teknologi yang digunakan dengan (tepat dan berguna) disebut....

a. teknologi tepat guna

b. terapan

c. sederhana
d. informasi

e. Canggih

Jawaban: b



Lanjut ke soal nomor 11-25 disini

35 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part3

35 Contoh Soal Prakarya Kelas 12 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum 2013 (2021)~Part3

35 Contoh Soal Prakarya kelas 12 semester 2 dan Jawabannya kurikulum 2013 (2021)~Part3 untuk siswa SMA/MA/SMK/MAK - Postingan ketiga ini, merupakan lanjutan 35 contoh soal prakarya kelas 12 semester 2 sebelumnya (latihan soal nomor 11-20) yang berisikan materi yang sama diambil dari bab 1, yaitu: soal prakarya mengenai wirausaha produk kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar global. Berbeda dengan butir soal sebelumnya yang berbentuk PG/pilihan ganda, untuk bagian ke-3 atau terakhir ini (Bab 1), berbentuk essay/uraian. 



Selain itu, bagi siswa kelas 12 yang mencari referensi belajar online di semester ganjil, bisa membaca postingan admin sebelumnya, soal essay prakarya kelas 12 beserta jawaban tentang usaha kerajinan untuk pasar lokal



Berikut di bawah ini, lanjutan soal prakarya kelas 12 kurtilas edisi revisi terbaru dengan pertanyaan dimulai dari nomor 21.






21. Sebutkan faktor penyebab keberhasilan seorang wirausaha!

Jawaban: berikut adalah faktor penyebab keberhasilan seorang wirausaha.

a. kerja keras

b. memiliki relasi luas

c. ambisi untuk maju

d. jujur dan disiplin



22. Uraikan mengenai alat dan bahan yang digunakan dalam pembuatan kerajinan wayang kulit!

Jawaban: alat yang digunakan, antara lain pandukan (alat yang digunakan sebagai alas untuk memahat), tindih (alat ini berfungsi untuk menekan (menindihi: Jawa) kulit yang dipahat agar tidak bergeser), gandhen atau palu, malam, tatah, dan ungkal. Sedangkan bahannya ialah kulit hewan.


23. Alat yang digunakan untuk memotong kayu agar mendapatkan ukuran yang diinginkan adalah….

Jawaban: gergaji


24. Wirausaha berasal dari kata ‘wira’ dan ‘usaha’. Wira berarti….

Jawaban: teladan



25. Sebutkan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam pemasaran dari sudut pandang penjual!

Jawaban: berikut ini hal-hal yang perlu diperhatikan untuk pemasaran (dari sudut pandang penjual):

- Tempat yang strategis (place),

- Produk yang bermutu (product),

- Harga yang kompetitif (price),

- Promosi yang gencar (promotion)



26. Mengapa kreativitas dibutuhkan dalam pembuatan kerajinan?

Jawaban: dengan kreativitas akan dapat menciptakan produk yang lebih unggul dan berbeda dengan produk pesaing.


27. Sebutkan tujuan kegiatan promosi!

Jawaban: tujuan promosi diantaranya antara lain sebagai berikut.

- Menyebarkan informasi produk kepada target pasar potensial.

- Untuk mendapatkan kenaikan penjualan dan profit/laba.

- Untuk mendapatkan konsumen baru dan menjaga kesetiaan konsumen.

- Untuk menjaga kestabilan penjualan ketika terjadi lesu pasar.

- Membedakan serta mengunggulkan produk dibanding produk pesaing.


Baca juga:


- Soal essay prakarya kelas 10 semester 1 beserta jawaban tentang Kerajinan dengan Inspirasi Budaya Nonbenda

- Soal essay prakarya kelas 11 semester 1 beserta jawaban tentang Wirausaha Kerajianan dan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

- 50 Contoh Soal UTS/PTS Prakarya & KWU kelas 12 Semester 1 kurikukulum 2013 Beserta Jawaban




28. Ciri khas produk kerajinan tangan lokal setiap derah berbeda, hal ini dikarenakan oleh perbedaan….

Jawaban: budaya



29. Sebutkan kegiatan dalam teknik produksi!

Jawaban: teknik produksi mencakup pengolahan bahan, pembentukan, perakitan, dan finishing.



30. Jelaskan yang dimaksud biaya variabel!

Jawaban: biaya variabel adalah biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan satu unit produksi jadi kalau tidak produksi maka tidak ada biaya ini.



31. Uraikan tujuan pembuatan produk kerajinan yang unik dan memiliki ciri khas!

Jawaban: menciptakan produk yang unik dan memiliki ciri khas dimaksudkan agar tidak mudah ditiru oleh perusahaan lain.



32. Kerajinan yang menggunakan alat canting untuk menorehkan malam pada kain mori adalah….

Jawaban: batik



33. Apakah kegunaan dari hasil evaluasi?

Jawaban: Hasil evaluasi dapat dipergunakan sebagai tolak ukur untuk melakukan perbaikan dan pembenahan dalam proses pembuatan yang berikutnya, sehingga benar-benar dapat menghasilkan karya kerajinan yang baik dan berkualitas



34. Apakah yang dimaksud peluang usaha?

Jawaban: peluang usaha adalah kesempatan/waktu yang tepat yang seharusnya diambil/dimanfaatkan bagi seorang wirausahawan untuk mendapat keuntungan.



35. Sikap yang selalu ingin maju dalam melakukan kegiatan usaha sehingga usaha yang dirintis dapat berhasil sesuai dengan tujuan disebut sikap dan perilaku….

Jawaban: prestatif




Lanjut ke bab 2, soal prakarya kelas 12 tentang wirausaha produk rekayasa peralatan teknologi terapan



35 Contoh Soal Prakarya kelas 12 semester 2 dan Jawabannya kurikulum 2013 (2021)~Part2

35 Contoh Soal Prakarya kelas 12 semester 2 dan Jawabannya kurikulum 2013 (2021)~Part2

35 Contoh Soal Prakarya kelas 12 semester 2 dan Jawabannya kurikulum 2013 (2021)~Part2 untuk siswa SMA/MA/SMK/MAK - Postingan kedua ini, merupakan lanjutan 35 contoh soal prakarya kelas 12 semester 2 sebelumnya (latihan soal nomor 1-10) yang berisikan materi yang sama diambil dari bab 1, yaitu: soal prakarya mengenai wirausaha produk kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar global.



Selain itu, bagi siswa kelas 10 dan 11 yang mencari referensi belajar online di semester genap, bisa membaca postingan admin sebelumnya, diantaranya: soal prakarya kelas 10 semester 2 tentang wirausaha kerajinan dengan inspirasi objek budaya lokal, serta KWU kelas XI soal prakarya kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun ruang.



Berikut di bawah ini, lanjutan ke-2 soal prakarya kelas 12 kurtilas edisi revisi terbaru dengan pertanyaan dimulai dari nomor 11.




11. Berikut contoh hiasan eksterior, kecuali….

a. lampu duduk

b. miniatur patung

c. pot bunga

d. lampu taman

e. tirai rumah

Jawaban: a


12. Perhatikan data-data sebagai berikut!

(1) Material

(2) Harga

(3) Warna

(4) Struktur

(5) Bentuk

(6) Konsumen

(7) Tipografi

(8) Citra

(9) Lokasi

Berdasarkan data di atas, berbagai hal yang berhubungan kemasan desain kreatif ditunjukkan pada nomor….

a. (1), (2), (3), (7), (8), dan (9)

b. (2), (3), (4), (5), (6), dan (7)

c. (1), (2), (3), (4), (5), dan (6)

d. (2), (3), (5), (6), (8), dan (9)

e. (1), (3), (4), (5), (7), dan (8)

Jawaban: e


13. Anyaman yang memiliki dua arah sumbu yang saling tegak lurus atau miring satu sama lainnya disebut anyaman….

a. silang tunggal

b. silang ganda

c. tiga sumbu

d. empat sumbu

e. silang campuran

Jawaban: a


14. Teknik anyaman ini berprinsip menyisip dan menumpangkan 2 benda pipih yaitu pakan dan lusi secara satu sama lainnya berbeda arah, hal ini merupakan anyaman…

a. silang tunggal

b. silang ganda

c. tiga sumbu

d. empat sumbu

e. silang campuran

Jawaban: b

Pembahasan: anyaman silang ada 2 jenis :

1). Anyaman silang tunggal, merupakan anyaman yang memiliki dua arah sumbu yang saling tegak lurus atau miring satu sama lainnya.

2). Anyaman silang ganda, menganyam dengan teknik ini sama dengan silang tunggal ialah menyisipkan dan menumpang dua benda pipih, yaitu pakan dan lusi yang berbeda arah. Bedanya ialah pada benda pipih, yaitu pakan dan lusi yang diselusup dan ditumpangi tidak hanya satu tepi tetapi dapat dua, tiga, empat, lima, dan seterusnya sehingga dikenal silangan ganda dua, ganda tiga, ganda empat, ganda lima, dan seterusnya sesuai dengan jumlah benda pipih dilompati dan disusupi.


15. Bahan bambu untuk pembuatan kerajinan dipilih yang masih….

a. basah

b. kecil dan panjang

c. bagus terlihat dari luarnya

d. tidak terlalu tua dan kering

e. basah, lurus, dan beruas panjang

Jawaban: e


Baca juga kumpulan soal-soal prakarya lainnya di umar-danny.blogspot.com:

- Soal prakarya wirausaha budi daya tanaman hias kelas 10 semester 2

- soal essay prakarya kelas 11 semester 2 tentang budi daya pembenihan ikan hias




16. Kerajinan yang lebih menonjolkan segi rupa daripada fungsinya sehingga bentuknya mengalami pengembangan disebut fungsi….

a. hiasan

b. benda pakai

c. mainan

d. keluwesan

e. keamanan

Jawaban: a


17. Berikut ini yang merupakan teknologi terapan dalam wirausaha, kecuali….

a. meningkatkan hasil produksi

b. memudahkan pengusaha dalam memproduksi barang

c. memudahkan pemasaran produk

d. mendapatkan hasil laba yang memuaskan

e. biaya produksi yang hemat

Jawaban: c


18. Berikut yang termasuk ke dalam biaya yang mendukung produksi kerajinan untuk pasar lokal, kecuali….

a. membayar pembersihan limbah

b. membeli bahan baku

c. membayar gaji karyawan

d. membeli peralatan

e. membayar transport limbah

Jawaban: c


19. Berikut ini bahan yang biasa digunakan dalam kerajinan anyaman, kecuali….

a. bambu

b. rotan

c. pandan

d. mendong

e. kayu

Jawaban: e



20. Kriteria dari teknologi terapan adalah….

a. apabila sebanyak mungkin mempergunakan sumber-sumber yang tersedia banyak

b. menggunakan sesuai dengan keadaan ekonomi dan sosial masyarakat setempat

c. apabila teknologi itu membantu memecahkan persoalan sebenarnya dalam masyarakat

d. bukan merupakan teknologi yang hanya bersemayam dikepala perencanannya.

e. jawaban a, b, c, dan d benar

Jawaban: e


Lanjut ke nomor 21-35 ==> soal essay prakarya kelas 12 tentang wirausaha produk kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar global